Minggu, 04 Desember 2016

KEUTAMAAN MEMPERINGATI MAULID NABI MENURUT PARA SAHABAT NABI SAW

KEUTAMAAN MEMPERINGATI MAULID NABI MENURUT PARA SAHABAT NABI SAW

Di dalam kitab “An-Ni’matul Kubra ‘alal ‘Alami fi Maulidi Sayyidi Waladi Adam” halaman 5-7, karya Imam Ibnu Hajar al-Haitami (909-974 H. / 1503-1566 M.)
1. Sayyidina Abu Bakar RA. berkata:
من أنفق درهما على قراءة مولد النبي صلى الله عليه وسلم كان رفيقي في الجنة
Artinya:
“Barangsiapa membelanjakan satu dirham (uang emas) untuk mengadakan pembacaan Maulid Nabi SAW, maka ia akan menjadi temanku di surga.”

Sabtu, 03 Desember 2016

Sunnah Mengangkat Tangan dalam Sholat dan Tempatnya

Sunnah Mengangkat Tangan dalam Sholat dan Tempatnya
Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:
مِفْتَاحُ الصَّلَاةِ الطُّهُورُ، وَتَحْرِيمُهَا التَّكْبِيرُ، وَتَحْلِيلُهَا التَّسْلِيمُ
“Kunci shalat adalah bersuci, memulainya dengan takbir, dan mengakhirinya dengan salam”
(HR. Abu Daud 61, Turmudzi 3).
Imam Ibnu Utsaimin mengatakan,
رفع اليدين عند تكبيرة الإحرام، وعند الركوع، وعند الرفع منه، وعند القيام من التشهد الأول سنة
“Mengangkat tangan ketika takbiratul ihram, ketika rukuk, ketika i’tidal, dan ketika bangkit ke rakaat ketiga dari tasyahud awal, hukumnya sunah”

Rabu, 30 November 2016

Aplikasi Rapot K13 Ganjil 2016/2017

Berikut ini Aplikasi Raport untuk MI, MTs Dan MA Semester Ganjil tahun 2016/2017, silakan klik disini untuk mendownload

JADWAL MAULID AGUNG 2016 M KELILING DI KOTA JAKARTA DAN SEKITARNYA

JADWAL MAULID AGUNG 2016 M KELILING DI KOTA JAKARTA DAN SEKITARNYA


  • Minggu 25 Desember 2016
- Awal Ashar di Qubbah AlHabib Ahmad bin Alwi AlHaddad ( Habib Kuncung ) Kalibata Jakarta Selatan
- Ba'da Maghrib di Majlisnya AlHabib Muhammad bin Alwi AlHamid Gang Jambul Cawang Jakarta Timur
  • Senin 26 Desember 2016
- Jam 17.00 WIB Maulid Agung SAW dan Haul AlHabib Ali bin Husein Al Athas,Majlis Ta'lim AlKhairat Gang Bulu Condet Jakarta Timur

Amalan Rabu Wekasan

Rebu Wekasan/ Rabu terakhir jatuh pada Selasa malam Rebu 29 Nop. 2016. Ba'da Maghrib, silakan laksanakan amalan berikut (diambil dari kitab Kanzun Najah was Surur)
AWRAD REBU TERAKHIR BULAN SHAFAR

Sebelum melaksanakan Awrad (wirid-wirid), terlebih dahulu shalat sunnah Lidaf’il Bala’ yakni shalat Hajat untuk menolak bala’, 4 rakaat (setiap 2 rakaat salam). Dalam setiap rakaat yakni setiap saat berdiri setelah baca surat al-Fatihah, membaca: Surat Al-Kautsar (Inna A’thoinakal Kautsar) 17x, surat al-Ikhas (Qul Huwalloh) 5x, surat al-Falaq (Qul A’udzu bil Robbil Falaq) 1x,
surat An-Nas (Qul A’udzu bi Robbinnas) 1x. Setelah selesai shalat 4 rakaat tersebut kemudian membaca surat Yasin satu kali. Saat sampai ayat “Salamun Qoulam mir Robbir Rohim”, satu ayat tersebut diulang-ulang 313x

Jumat, 05 Agustus 2016

Radio Streaming with Sam Cast Studio

Ternyata ilmu ane tentang video dan radio streaming sudah jadul hehehe. maklum dapetnya kalo ndak salah tahun 2009an pas ada pelatihan dengan Majelis Muwasholah di pondoknya Habib Jamal di kota Batu. Utamanya yang radio streaming. ini updatenya alternatif termudah cara membuat radio streaming yakni dengan menggunakan Sam Cast Studio. Serupa dengan kemudahan yang Anda dapatkan dengan menggunakan Radiocaster, Sam Cast Studio hadir dengan versi premium maupun trial. Sam Cast Studio memang tidak didistribusikan secara gratis, namun Anda dapat mendownload versi trial 30 hari di halaman web resminya.

Selasa, 29 Maret 2016

PBSB 2016

Alhamdulillah, untuk ke sekian kalinya Beasiswa Santri Berprestasi (khusus sekolah yang berada di bawah Pondok Pesantren) akhirnya muncul juga. Bagi yang berminat dapat langsung menuju websitenya disini

Kamis, 17 Maret 2016

Beasiswa S2 dan S3 Austalia

Beasiswa Australia atau Program Australia Awards in Indonesia untuk pasca Sarjana dan Program Doktor selengkapnya silahkan unduh disini atau kunjungi websitenya disana. Pendaftarannya disono paling lambat sebelum 30 April 2016.

Rabu, 16 Maret 2016

Nguri-nguri warisan Walisongo

Majelis Ta'lim wal Maulid ad Diba'i Pondok Pesantren Sabilurrosyad yang diasuh oleh KH. Marzuki Musytamar pada bulan ini akan di laksanakan di Pondok Pesantren Nurul Ulum Malang pada:
hari Sabtu
tanggal 26 Maret 2016
waktu bakda Isya'

Dzikir Bersama Jelang UN 2016 bersma Gus Ali Mushthofa

Berikut ini jadual Dzikir Bersama Jelang UN 2016 bersma Gus Ali Mushthofa di Kota Malang, Biltar, Batu, dan Probolinggo

Seleksi Siswa Pendidikan ikatan Dinas 2016

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi mengadakan seleksi Siswa Pendidikan Ikatan Dinas tahun 2016. Monggo jika berminat langsung menuju websitenya panitia seleski disini